Natuna(MR)-Dalam rangka memutus mata rantai Covid-19, Tim Satgas Covid-19 Rumah Sakit TNI Angkatan Udara(RSAU) dr. Yuniati Wisma Karyani Lanud Raden Sadjad(RSA) menggelar rapid test antibody massal, kepada keluarga besar Lanud RSA, Selasa(16/2/2021). Pelaksanaan rapid test antibody digelar di klinik RSAU blok Fokker dan komplek blok Dakota Jl. Adi Sucipto Lanud RSA.”Kegiatan ini kita lakukan sejak senin kemarin, ucap Danlanud RSA”.Kegiatan dihari pertama dilaksanakan senin kemarin Ucap Danlanud. Tercatat sudah 46 orang dilakukan ravid tes anti body. Danlanud RSA juga menghibau kepada keluarga besar Lanud RSA agar bisa mengikuti rapid…
Read More